Minggu, 04 Mei 2014
Surat Yusuf, Surat ke 12, 111 ayat, Makkiyah
Kisah tentang Nabi Yusuf Alahissalam.
1. Bahwa Nabi Yusuf adalah putra Nabi Yakub.
2. Nabi Yusuf adalah cucu Nabi Ibrahim Alaihissalam dan Nabi Ishak.
3. ( Nabi Ishak adalah anak dari Nabi Ibrahim dari Sarah.)
4. situs Kisah Muslim : http://kisahmuslim.com/kisah-nabi-yusuf-alaihissalam/
Label:
Kisah Nabi